Deklarasi Anti Perundungan dan Stop Kekerasan SMA Negeri 8 Semarang dilaksanakan di lapangan utama SMA N 8 Semarang hari kamis tanggal 25 Juli 2024. Deklarasi ini melaksanakan penandatanganan oleh seluruh warga sekolah. Mari kita harus saling menghargai dan menghormati satu sama lain.