Senam Jumat Sehat dan Bugar SMA N 8 Semarang

Senam Jumat Sehat dan Bugar SMA N 8 Semarang dilaksanakan di lapangan utama smandela pada hari jumat tanggal 25 Oktober 2024. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa siswi kelas 10 dan Wali Kelas 10. Selain tubuh yang sehat, jiwa yang kuat pun juga diperlukan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *